Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget HTML #1

Jenis-Jenis Protokol Internet Yang Harus Kamu Ketahui !

Jenis-Jenis Protokol Internet Yang Harus Kamu Ketahui !

begitu banyak pengguna internet namun 95% dari mereka tidak mengetahui apa itu protokol, kita sering jumpai jenis protokol yang untuk menjelajah internet tapi ya gak pakai itu tetap terkoneksi internet sih. Oke mari kita bahas apa saja dan apa pentingya protokol ini.

1. HTTP ( Hypertext Transfer Protocol )
 adalah protokol yang digunakan untuk mentrasfer dokumen dalam bentuk World Wide Web atau sering kita sebut dengan istilah WWW. jenis ini ringan, tidak berstatus dan ginetik yang dapat dipergunakan berbagai macam tipe dokumen seperti HTML, XML dan lain lain. Jenis inilah ayng paling sering kita gunakan sehari-hari

2. Gopher
 adalah aplikasi yang dapat mencari maklumat di internet namun dalam bentuk teks saja atau "text base" karena penggunanaya yang lebih sulit sekarang ini sudah tidak dipakai lagi dan tinggal sejarah termasuk admin juga gak ngerti apa maksudnya.. soalnya belum pernah pakai, haha

3. FTP ( File Transfer Protocol )
 adalah sebuah protokol internet yang berjalan di dalam lapisan aplikasi yang bisa digunakan untuk kirim file, sebenarnya tidak harus denga jaringan internet namun jenis ini yang penting dalam satu jaringan yang sama sudah bisa digunakan untuk kirim file, prinsipnya ya seperti ShareIt gitulah. 

Bisa untuk mengirim apa saja, admin lebih suka mengirim dengan mengunakan FTP sebab kita bisa mengaksess direktory atau penyimpanan komputer lawan ataupun HP Android lawan. Untuk android fitur ini sudah ditanamkan namun banyak yang tidak tahu bagaimana cara mengunakan fitur ini, alhasil hanya jadi pajangan saja.

FTP bisa dipanggil mengunakan Browser dengan menuliskan FTP:// dan diikuti dengan IP atau bisa juga ditulis di file manager atau File Ekplorer untuk jenis windows bisa langsung namun untuk android hanya ada beberapa aplikasi file manager yang bisa melakukan perintah ini seperi Es File Ekplorer.



4. Mailto
 Protokol ini digunakan untuk mengirim email melalui jaringan Internet bentuknya sederhana banget contohnya begini : mailto:kamu@namahost
jadinya : rekasita@gmail.com

nah gitu tapi pasti bingung kan gimana cara pakainya, hanya orang programer yang mengerti masalah ini jadi kamu cukup tahu aja, kalau mau bisa ya belajar program ya. tapi susah loh...

5.  TCP/IP ( Transmission Control Protocol/Internet Protocol)
 merupakan standarisasi komunikasi data yang digunakan di internet dalam proses tuka file ke komputer lain, komputer yang dimaksud bukan hanya yang punya monitor, CPU, Keyboard atau Laptop tapi seluruh perangkat mobile yang terhubung dengan internet disebut komputer.

Jadi setiap Perangkat yang kamu miliki itu punya identitas tersendiri yang disebut IP setiap mengaksess internet, jadi ketika kamu melakukan kesalahan atau kejahatan bisa dilacak dengan IP dimana lokasimu, mengunakan Komputer jenis apa, Provider apa dan lain-lain jadi harus bijak mengunakan internet ya.

Meski ada yang bisa memanipulasi IP bisa berpindah pindah tiap detik namun ada IP yang tidak bisa dirubah disitulah kenapa hackerpun tetap bisa dilacak kalau tidak ahli dalam hal ini. kamu kamu hati hati aja ya jangan sampai.

terimakasih semoga bermanfaat tentang macam-macam protokol internet.

Posting Komentar untuk "Jenis-Jenis Protokol Internet Yang Harus Kamu Ketahui !"